Sabtu, 09 Mei 2009


ambillah kata yang pantas lalu jauhkan kata yang2 pedas

wahai saudaraku ambillah apa yang bisa kita ambil dalam hidup ini
selagi apa yang kita ambi memberi kebaikan untuk kita, untuk itu dalam tulisan ini pengarang hanya inginkan menyampaikan kebaikan saja untuk kita tangkap lalu kita jadikan referensi dalam menjalani hidup ini...
selamat membaca
salam buat teman2 tmC di tanjung pauh hilir-pondok siguang terus berkarya dan berbuat, tak soal jika karya tak dapatkan simpati, yang penting anda sampaikan dengan hati bukan benci, biarkan orang bebas menilai, yang kita cari bukan hanya penilaian orang tapi jauh dari itu yakni menggapai ridho ilahi ingat itu salam (MM)

Ingatlah …selalu berbuat baiklah kepada ibu..ibu..ibu juga ayah kita


Berbuat baiklah kepada orang yang telah berjasa kepada kita, ingatlah setiap kebaikan hanya pantas dibalas dengan kebaikan, sungguh naif sekali jika kebaikan yang kita terima lalu tak pernah kita ingin membalas kebaikan yang telah kita terima. Taukah siapakah orang yang paling berjasa dengan keberadaan kita saat ini, teman kitakah? Saudara kitakah? Guru kita kah? Semua jawaban ini benar adanya. Tapi ada seseorang dalam hidup ini yang paling berjasa dengan keberadaan kita saat ini, terlepas apakah kebaradaan kita saat ini baik atau buruk, seseorang itu adalah ibu, ibu, ibu juga ayah kita.
Sebagai orang yang baik dan berbakti kepada kedua orang tua mari kita berusaha memberi yang terbaik dengan apa yang kita miliki, senangi hati mereka dengan cara yang baik, jangan berbuat sesuatu hal yang tidak beliau senangi, sayangi mereka layaknya mereka menyanyangi kita ketika kecil, jangan sakiti mereka, gembiralah mereka. Untuk itulah mari kita berDo`a untuk kebaikan mereka dunia akhirat amin.
salam MM

profil singkat penulis


Profil SINGKAT PENULIS
Nama : Maradona Makmur. SIQ.S.PdI. M.Ag
Tempat Tanggal Lahir : Tanjung Pauh Hilir / 7 Agustus 1982
Alamat : Tanjung Pauh Hilir Jln. Raya Tanjung Pauh No 15
No Handphone : 0813 7438 9985 / ( 0748) 365 049
Pekerjaan
Mahasiswa Pascasarjana Institut Perguruan Tinggi Ilmu al_Qur`an ( P T I Q ) Jakarta Kosentrasi Manjemen Pendidikan Islam
Motto : Untuk kebaikan dan kebenaran kenapa tidak!
Cita-Cita :
Menjadi Dosen/Guru –Berdirinya Wadah Pendidikan Ilmu Al_Qur`an di desa KU
PENDIDIKAN :
SD III No 190 Pondok Siguang Kecamatan Keliling Danau -1993
SMP III Kecamatan Keliling Danau -1997
MAN 2 Sungai Penuh Kabupaten Kerinci -2000
STAI_PIQ/ STIQ Padang-Sumbar 2000/2006
Program Pascasarjana ( S2) Institut PTIQ Jakarta -2007/2009
PENGALAMAN ORGANISASI & DEDIKASI MASYARAKAT :
Ketua Ikatan Mahasiswa Jambi ( IMJ ) STAI-PIQ Padang 2004-2006
Ketua Ikatan Mahasiswa IMAPELPOSTA Padang 2003
Wakil Ketua Forum Peduli Tanjung Pauh Hilir –Pondok Sigaung 2008
Ketua PPQ ( Pondok Pendidikan Al-Qur`an ) 2004
Pendiri / Pendidik PTIQ ( Pondok Pendidikan Takhashus Ilmu Al-Qur`an )Tanjung Pauh Hilir-Pondok Siguang 2007-sampai sekarang
Pembina Tim Takbiran Safari Al-Azami I/ II/ III/ desa Tanjung Pauh Hilir-P. Siguang
Pembina / Lektur Tim Training Of Motivation Center ( tmC) al Azami 2009
PENGALAMAN PENULIS :
Penulis Buku Motode Pintas Membaca al-Qur`an secara Tuntas I/ II/III/ IV
Penulis Buku seri pencerahan diri dan kelompok agar diterima dan menerima 1
Penulis Buku seri pencerahan diri dan kelompok agar diterima dan menerima 2
Peranan Motivasi dalam mendukung prestasi belajar Peserta didik ( Skripsi).
Pengaruh Sertifikasi dan Profesionalisme Guru terhadap Prestasi Belajar Siswa ( Study Kasus di Sekolah Menengah Pertama Negeri Kabupaten Kerinci –Jambi)
PRESTASI
Juara I Golongan Dewasa Pada cabang Qiraatussaba`ah Pada MTQ tingkat Kabupten Kerinci 2006,Juara III Tartil Umum pada MTQ tingkat Kabupaten Solok Selatan 2007, Sebagai Peserta Qiraatussaba`ah sebagai Utusan Kafilah Kabupaten kerinci pada MTQ tingkat Provinsi Jambi. 2006, Juara III Tilawah Golongan Dewasa Pada MTQ tingkat Kecamatan Keliling Danau 2008, Sebagai Peserta Syarkhir Qur`an pada MTQ tingkat Provinsi Jambi di Kabupaten Kerinci 2000, Sebagai Persiapan Peserta potensial Provinsi DKI Jakarta dan sebagai peserta MTQ golongan Tilawah Dewasa Pada MTQ tingkat Provinsi DKI Jakarta 2008

sikapur sirih


kata Pengantar Penulis
buku seri pencerahan diri dan masyarakat2
Maradona Makmur. SIQ.S.PdI.
PENGANTAR PENULIS

Alhamdulillahirabbala`lamiin segala puji hanyalah milik Allah SWT yang Maha Rahman dan Maha Rahim yang menganugrahkan kepada manusia kekuatan sehingga dapat berkarya (beribadah ) dalam menggapai keridhaanNya.
Shalawat teriring salam untuk junjungan alam sebagai guru terbaik yang pernah ada dan tiada duanya di jagad raya yang telah berjasa mendidik dan membimbing umat manusia untuk mengenal Cahaya dalam meraih kehidupan yang bahagia dunia dan akhirat untuk itu dalam mengenang jasa yang sungguh luar biasa itu mari kita sebagai umatnya untuk terus mengamal dan mengajari sunnahnya amin
Keberhasilan dalam setiap pekerjaan diawali dengan pengetahuan akan kemana arah yang akan dilalui sebaliknya juga sama semakin tidak kenal kemana arah pekerjaan kita maka semakin jauhlah tujuan yang ingin kita raih. Sebagai muslim sejati haruslah mengetahui dengan jelas kemana hendak diarah perjalanan hidup ini. Agar segala sesuatu yang akan dijalani mendapat kemudahan demi kemudahan, bagaimana mungkin kemudahan itu dapati sementara kita tidak mengetahui kemana akan kita arah hidup ini.
Dalam penulisan singkat ini penulis ingin berbagi cahaya untuk setiap kita yang ingin menjalani hidup ini dengan penuh semangat tanpa mengupat yang disertai dengan tekad untuk selalu berbuat yang pada akhirnya kita selamat di dunia dan akhirat. Stresing penulisan ini adalah memompa semangat hidup yang pada gilirannya mampu memberi konstribusi yang fositif bagi perkembangan personal (diri ) dan masyarakat (sosial ).
Tentunya penulis menyadari bahwa dalam penulisan tidak semua yang bisa kita dapati setidaknya dapat memberi stimulus (meransang) untuk kita agar senantiasa dalam kondisi yang smart ( gembira ). Olehnya saran dari pembaca sangat diharapkan dalam rangka penyempurnaan dan yang lebih penting adalah ambilah segala bentuk kebaikan yang ada dalam buku ini sebagai refrensi kita menjalani hidup ini dengan penuh semangat tanpa laknat.
Ucapan terimakasih kepada kedua orang tua ku yang telah berkorban begitu besar sehingga penulis bisa berkarya dalam rangka mendidik diri, tentunya doa untuk kebaikan mereka berdua senantiasa penulis panjatkan semoga pengorban yang ada dibalas Allah Swt amin, seterus ucapan terimakaih juga kepada kakanda Depi Suadi.S.Kom, M.Kom, Tonadi, juga kepada Adinda Testiani, A.Md., S.Sos. yang telah banyak membantu baik materi maupun imateri sehingga hadirnya buku ini dihadapan kita semua, serta tidak lupa buat teman-teman ku di tmC yang telah menuangkan banyak ide sehingga menispirasi penulis untuk menulis buku seri pencerahan diri dan kelompok 2 ini untuk menerima dan diterima semoga apa-apa yang telah diberikan menjadikan kita untuk selalu bersama dalam meraih kebaikan demi kabaikan dalam hidup ini. Penulis ucapkan selamat membaca dan sukses untuk anda. Kritikan dan saran dapat ditujukan ke alamat :
HP : 081374389985
MyBloger : http://usemm-esqi.blogspot.com/
Alamat Blog tmC : http://tmC-lektorone.blogspot.com/
Email : emeM.sunnahku@yahoo.co.id
Jakarta, 02 Mei 2009. Penulis...
Maradona Makmur. SIQ., S.PdI.

Buku Seri Pencerahan diri 2


Daftar Isi...i
Sambutan Penulis...iii
Kata Pengantar Presiden Mahasiswa Universitas Darussalam Ambon - Maluku 2004/2005 dan alumni Pascasarjana Institut PTIQ Jakarta...iv
PENGEMBANGAN DIRI SERI2 EDISI REVISI
1. Ingatlah selalu berbuat baiklah kepada ibu..ibu..ibu juga ayah kita…1
2. Miliki dan kenali Arah hidup! hendak kemana kita?...1
3. Kenali dengan baik saya ini siapa…4
4. Kerjakan apa yang mudah…6
5. Jangan Mudah menyerah… 7
6. Lihatlah pekerjaan ini sebagai pekerjaan yang terbaik untuk mu…8
7. Pikir dan rencanakan pekerjaanmu …9
8. Jangan biarkan kesempatan baikmu terlewatkan…10
9. ia ! saya ingin kerjakan yang terbaik …11
10. Mereka hanya ingin kebaikan saja…11
11. Jangan menyedihi apa yang luput dari mu… 12
12. Ingat…! Kita lagi berjalan menuju perobahan…13
13. Tak ada yang bisa berbuat untuk anda kecuali anda sendiri…14
14. Katakan inilah yang seharusnya…15
15. Bergeraklah…16
16. Dengarkan setiap kata-kata, lalu pilihlah kata-kata…17
17. Jalani hubungan baik dengan semua…19
18. Hindari kedengkian lalu tanamkan kecintaan…20
19. Biarkan orang bicara apa saja, tugas kita membuktikan bahwa kita bisa…21
20. Kemenangan milik orang yang rajin bukan hanya pintar…22
21. Pastikan kita harus bisa seraya berdoa…23
22. Jangan tinggi hati…24
23. Biarkan orang bebas menilai…25
24. Orang lain selalu beranggapan negatif tentang kita…26
25. Jangan biarkan kesalahan selalu berulang pada hal yang sama…27
26. Hindari ketegangan yang berkepanjangan…28
27. Berilah maaf sebelum mereka meminta maaf…29
28. Tegarkan diri dalam setiap masalah yang dihadapi…30
29. Sekarang katakan pada diri anda, ternyata ini yang ku cari…31
30. Berubahlah jika anda ingin mengubah…32
31. Jangan… berbuat dosa…33
32. Bergaulah dengan siapa saja lalu tariklah kebaikan yang ada…34
33. Biarkan waktu yang menjelaskan kepada mereka…35
34. Nikmati setiap proses kehidupan dengan penuh bijaksana…36
35. Belajarlah lebih banyak lagi…37
36. Jangan berhenti disini tapi tanpa henti…38
37. Mereka akan berkata setelah lihat fakta…39
38. Doakan kebaikan untuk saudaramu…40
39. Jangan lupa banyak hal di dunia ini yang harus kita ketahui…40
40. Tinggalkan jejak kebaikan dimana kita berada…41
41. Jadikan masalah sebagai modal untuk terus berislah…42
42. Jadikan kelemahan sebagai modal untuk menjadi kekuatan…43
43. Ingat…! hari ini adalah kunci untuk hari esok…44
44. Berilah kemudahan bukan kesukaran…45
45. Jangan biarkan hari ini berlalu tanpa makna…46
46. Berusahalah untuk menjadi yang terbaik…47
47. Jalani hidup dengan gembira…48
48. Ingat..rendahkan hati mu lalu lihatlah apa yang akan terjadi…49
49. Koreksilah dirimu…49
50. Berilah apa yang bisa kita beri …50
Kesimpulan …51
Do`a Penulis…51
Tabel Sumbang saran…52
Riwayat Singkat Penulis…53
Mereka bicara “Lekor1 tmC al-Azami3”…54